Jumat, 21 Mei 2010

KONSEP – KONSEP POLITIK

1.Teori Politik

Teori adalah generalisasi yang abstrak mengenai beberapa fenomena. Dalam menyusun generalisasi itu teori selalu memakai konsep – konsep. Konsep itu lahir dari pekiran manusia dan karena itu bersifat abstrak, sekalipun fakta – fakta dapat di pakai sebagai batu loncatan.

Ada 2 macam teori politik :

A.Teori – teori yang mempunyai dasar moril yang menentukan norma – norma politik.

B.Teori – teori yang menggambarkan dan membahas fenomena dan fakta – fakta politik dengan tidak mempersoalkan norma – norma atau nilai.

Teori politik adalah bahasan dan generalisasi dari fenomena yang bersifat politik.

Teori – teori kelompok A dapat dibagi menjadi tiga :

A.Filsafat Politik (Political Phylosophy)

B.Teori Politik Sistematis (Systematic Political Theory)

C.Ideologi Politik (Political Ideology)

2.Masyarakat

Semua ilmu social mempelajari manusia sebagai anggota kelompok.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar